Belajar Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris - Pernak-Pernik Bahasa Inggris dan Kantor

Selasa, 13 Oktober 2015

Belajar Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris



Kita sudah Belajar  Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris ; To Be (is, am are), do dan does yang semuanya dalam bentuk kalimat Simple Present.

Sekarang kita akan mempelajari kata kerja bantu  dalam waktu lampau (Simple Past Tense) yaitu was, were dan did.

Belajar Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris

Belajar Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris 




Secara ringkasnya adalah sebagai berikut:
                                

     Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris 

Kata Kerja Bantu Present Tense

Kata Kerja Bantu Past Tense

Am
was
Is
was
Are
were
Do
did
Does
did
                   



Coba kita lihat dalam contoh kalimat dibawah ini;

Saya adalah seorang guru.  =  I am a teacher
Saya bukan seorang dokter  =  I am not a teacher
Apakah saya seorang pebisnis 5 tahun yang lalu?  =  Was I a business man 5 years ago?
Ya, saya seorang pebisnis 5 tahun yang lalu  =  Yes, I was a business man 5 years ago
Apakah kamu memliki kantor sendiri saat itu ?  =  Did you have your own office at that time?
Ya, saya memliki kantor sendiri saat itu .  =  Yes,  I had an office by my own at that time.
Apakah sekarang kamu punya kantor sendiri?  =  Do you have your own office now?
Tidak, saya tidak memiliki kantor lagi  =  No, I don’t have any more office.
Apa yang kamu kerjakan  sekarang?  =  What are you doing now?
Sekarang saya mengajar Bahasa Inggris  =  I am teaching English now
Apakah istri kamu membantu kamu dalam mengajar bahasa Inggris?  = Does your wife help you in teaching English?
Tidak,  Istri saya tidak membantu saya, dia hanya seorang ibu rumah tangga  = No, she doesn’t help me, she is just a housewife.

Jadi untuk lebih memperjelas Belajar Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris (Helping Verb);


To be (is, am, are, was, were) digunakan sebagai kata kerja bantu untuk :

1.         Kata sifat
2.         Kata ganti orang, kata benda
3.         Kata kerja

Sedangkan Kata Kerja Bantu Do, Does dan Did  hanya untuk kata kerja saja.

Perhatikanlah contoh kalimat berikut :
Are you sleepy ?    Sleepy adalah kata sifat
Jangan sampai mengatakan   ; do you sleepy?
My wife is not a teacher. -  a teacher  adalah kata ganti orang.
Jangan sampai mengatakan My wife does not a teacher
.
Yuk,kita lihat beberapa contoh lainnya;
If you want to speak English, please don’t be ashamed. [if u wont tə spi:k iŋgliʃ , pliz dount bi ə ʃeimd] = Jika kamu mau bercakap dalam Bahasa Inggris, janganlah malu.

In our previous lesson, we learnt  [ in auə previəs lesən , wi lən:t] (= Dalam pelajaran kita yang lalu) "Cara Belajar Kalimat Tanya Bahasa Inggris" and "Belajar Kalimat Negatif Bahasa Inggris Simple Present"    in Simple Present tense . Dalam pelajaran itu kita mempelajari juga kapan kita menggunakan kata kerja bantu  to be (am, is, are ), do dan does.

Now we are learning  the usage of helping verb more widely both in Present Tense and Past tense [nau we a: lə:niŋ moə waidli boθ in presənt tenz and past tenz] = Sekarang kita mempelajari penggunaan kata kerja bantu yang lebih luas baik dalam bentuk Present Tense maupun dalam bentuk Past Tense

I really hope you can understand more clearly at the time you are using affirmative, negative  and interrogative sentences [ai ri:li houp u ken andə:s tænd moə kliəli in usiŋ əfə:mətiv, negətiv and intərogətiv sentensiz] = Saya berharap Anda dapat mengerti dengan lebih jelas saat menggunakan kalimat-kalimat dalam bentuk berita, negatif maupun bentuk kalimat pertanyaan.

Cukup sekian Belajar Kata Kerja Bantu Bahasa Inggris untuk hari ini. Sekali lagi kalau Anda pertanyaan silakan bertanya dalam kolom komentar dibawah ini.




Author : Atjeng Tanudjaja
Comments
0 Comments
='fb:admins'/>

Tidak ada komentar :